Senin, 12 November 2012

Cara Install Package RPM pada CentOS


Ada jalan menuju roma klo sebelumnya pada saat instalasi sebelumnya saya menggunakan wget untuk mendownload terlebih dahulu software yang akan kita gunakan kemudian kita install. Kali ini saya mau jelaskan cara mudahnya saja khusus software paket .rpm. RPM atau Red Hat Package Manager merupakan sebuah sistem manajemen paket yang digunakan oleh linux Red Hat dan turunannya seperti CentOS, Fedora, OpenSuse dsb. 

berikut cara install software package rpm lewat terminal :
  • Download software khusus paket rpm, kunjungi saja situs ini , karena didalamnya terdapat deretan software khusus paket rpm seperti CentOS, Fedora dsb.
  • Simpan software yang sudah di download pada folder "Home" untuk memudahkan pada saat pemanggilan program yang akan diinstal.
  • Buka terminal sistem linux anda kemudian :

    • Klik su
    • Masukkan password root anda
    • Lalu klik rpm -i (nama package yang akan di install) .rpm
    • Selesai
    • Contoh : 
  
Selamat mencoba :)

0 komentar:

Posting Komentar

are you comment my blog ? ^.^